Select Language  
Book's Detail
ANALISIS PENGARUH KEPERCAYAAN PADA SITUS BELANJA ONLINE DAN RISIKO YANG DIRASAKAN PADA MINAT BELI KONSUMEN SECARA ONLINE

Penggunaan internet dan e-commerce di Indonesia terus berkembang. Internet telah merubah perilaku pembelian konsumen dalam memenuhi kebutuhanya. Oleh karena itu, studi ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepercayaan dan risiko yang dirasakan oleh konsumen pada minat beli mereka pada situs belanja online. Penelitian ini melibatkan 180 responden yang merupakan pengguna internet yang telah mengunjungi situs belanja online Indonesia. Hasil studi ini menemukan bahwa kepercayaan pengguna internet kepada situs belanja online berpengaruh negatif pada risiko yang dirasakan mereka dalam membeli secara online. Sebaliknya, kepercayaan berpengaruh positif pada minat beli konsumen secara online. Namun demikian, studi ini membuktikan tidak ada pengarah risiko pada minat beli mereka berbelanja online. Lebih lanjut, penelitian ini menemukan bahwa tingkat kepercayaan perempuan terhadap situs belanja online lebih tinggi dibandingkan laki-laki.

Kata Kunci: Kepercayaan, minat beli online, risiko, e-commerce, online shop, regresi linear

Statement of Responsibility
Author(s) Rosian Asfar Ratib (1112003012) - Personal Name
Edition
Call Number UB/TIK-TIN/15/016
Subject(s) Kepercayaan
online shop
E-Commerece
Minat Beli Online
Regresi linear
Language Indonesia
Publisher Universitas Bakrie
Publishing Year 2015
Specific Detail Info
File Attachment
LOADING LIST...
Availability
LOADING LIST...